Home » Segera Cek Berapa Lama Usia Ban Motor? Ketahui di Sini! » Halaman 2

Segera Cek Berapa Lama Usia Ban Motor? Ketahui di Sini!

by Dikki Wahyu Afandi

Tanda-tanda Ban Motor Perlu Diganti

Bagaimana cara mengetahui kapan ganti ban motor? Ketika ban motor mulai menunjukkan tanda-tanda berikut, maka saatnya untuk menggantinya:

  1. Tread yang Tampak Cukup Usang

Jika melihat ban mulai botak atau tread-nya terlihat sangat aus, itu adalah tanda utama bahwa ban perlu diganti. Tread yang terlalu tipis mengurangi traksi, meningkatkan risiko kecelakaan.

  1. Kerusakan Fisik

Ban retak apakah bahaya? Cara mengetahui umur ban motor adalah dengan memeriksa kondisi fisik ban secara berkala untuk kerusakan fisik seperti retakan, gumpalan, atau benjolan. Jika menemukan kerusakan seperti ini, segera ganti ban.

  1. Performa Berkendara yang Buruk

Jika merasa kendaraan tidak lagi menanggapi dengan baik atau ada getaran yang tidak biasa, ban mungkin telah mencapai masa pakainya. (Siska Septiani)

BACA JUGA :  Sirkuit Milestone yang Bisa Dicapai Marc Marquez di MotoGP 2024

Berita Terkait

Leave a Comment

* By using this form you agree with the storage and handling of your data by this website.